Rabu, 03 Mei 2023

LATIHAN UJIAN MADRASAH MATEMATIKA KELAS 6

 




UJIAN MADRASAH

MADRASAH IBTIDAIYAH …………………….



LEMBAR SOAL

Mata Pelajaran 

Jenjang 

Hari/Tanggal

Waktu

: Matematika

: Madrasah Ibtidaiyah

: Sabtu, 21 Mei

: 90 Menit


PETUNJUK UMUM

  1. Berdo’alah kepada Allah SWT sebelum memulai mengerjakan paket soal

  2. Isikan Identitas Anda ke dalam Lembar Jawaban Ujian Madrasah dengan menggunakan pensil 2B.

  3. Kerjakan terlebih dahulu soal-soal yang Anda anggap mudah.

  4. Isikan jawaban soal ke dalam LJUM sesuai petunjuk LJUM

  5. Tersedia waktu 120 menit untuk mengerjakan soal.

  6. Jumlah soal sebanyak 40 butir soal Pilihan Ganda dan 5 butir soal Uraian.

  7. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawabnya.

  8. Laporkan kepada pengawas ujian apabila terdapat lembar soal yang kurang jelas, rusak, atau tidak lengkap.

  9. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas ujian.


PETUNJUK KHUSUS 


  1. Berilah tanda silang (X) pada huruf A, B, C atau D pada jawaban yang benar pada lembar jawab yang tersedia!


  1. Perhatikan bilangan bilangan berikut!

8, -8, -2, 4, 6, -4

Urutan bilangan-bilangan diatas yang tepat dari yang terkecil adalah …

  1. -2, -4, -8, 4, 6, 8

  2. -2, -4, 4, 6, -8, 8

  3. 8, 6, 4, -2, -4, -8

  4. -8, -4, -2, 4, 6, 8

  1. Hasil dari   (-43) + 30 + (-12) adalah  ….

  1. -51

  2. -25

  3. 25

  4. 51

  1. Hasil dari   25 – (-14) – 8 adalah …

  1. 31

  2. 19

  3. -19

  4. -31

  1. Pada jam 3 pagi suhu dipuncak Jayawijaya  -6°C, Sembilan jam kemudian suhu naik 20°C, Sepuluh jam berikutnya suhu turun 18°C. pada jam 10 malam suhu di puncak Jayawijaya adalah …  

  1. -10°C

  2. -4°C

  3. 4°C

  4. 10°C

  1. Hasil perkalian dari  12 x (-5) adalah …

  1. -60

  2. 60

  3. 120

  4. -120

  1. Hasil pembagian dari  (-180) : (-15) adalah  …

  1. -18

  2. -12

  3. 12

  4. 18

  1. 18 x (-2) : (-4) = …

  1. 27

  2. 9

  3. -9

  4. -27

  1. 4 + (-10) x 2 – 9 = …

  1. 25

  2. 3

  3. -3

  4. -25

  1. Semangkok adonan es krim bersuhu 14°C. dimasukkan ke dalam freezer selama 6 jam, setiap jamnya suhu es krim turun 4°C, sebelum dihidangkan es krim tersebut diletakkan di atas meja selama 2 jam dan setiap jam nya suhu es krim naik 3°C. suhu es krim saat dihidangkan adalah  …

  1. -4 °C

  2. -6 °C 

  3. -8 °C 

  4. -10 °C 

  1. Seorang anak sedang menggambar sebuah lingkaran, saat ini anak tersebut menggambar garis yang menghubungkan dua titik pada lingkaran yang melalui titik pusat. Garis yang sedang digambar anak tersebut adalah  …

  1. jari-jari

  2. tali busur

  3. busur

  4. diameter

  1. Perhatikan gambar berikut!







Luas lingkaran diatas … cm2

  1. 154

  2. 616

  3. 1.386

  4. 2.464

  1. Luas lingkaran dengan diameter 20 cm adalah  … cm2

  1. 31,4

  2. 125,6

  3. 314

  4. 1.256

  1. Jika diameter sebuah lingkaran 30 cm, maka panjang jari-jari lingkaran tersebut adalah  … cm

  1. 14

  2. 15

  3. 16

  4. 17

  1. Perhatikan gambar berikut!




Luas bagian lingkaran di atas adalah … cm2

  1. 308

  2. 616

  3. 1.232

  4. 2.464

  1. Keliling sebuah lingkaran 176 cm. Rumus mencari keliling lingkaran adalah  … 

  1. p x l x t

  2. 2 x π x r

  3. π x r x r

  4. 2 x ( p + l )

  1. Seorang anak sedang menggambar sebuah lingkaran dengan jari jari 20 cm. Keliling lingkaran yang digambar anak tersebut adalah  … cm

  1. 2.826

  2. 1.256

  3. 628

  4. 314

  1. Diameter sebuah lingkaran 20 cm, maka keliling lingkaran tersebut adalah  … cm

  ( π = 3,14 )

  1. 6,28

  2. 62,8

  3. 628

  4. 21




  1. Perhatikan gambar berikut!

C:\Users\MI KULPA\AppData\Local\Microsoft\Windows\INetCache\Content.MSO\20715A02.tmp





 

Keliling bagian lingkaran yang diarsir pada gambar di atas adalah  … cm

  1. 22

  2. 44

  3. 66

  4. 88

  1. Seorang anak berlari mengelilingi taman yang berbentuk lingkaran sebanyak 3 kali putaran, Luas taman tersebut 154 m2. Jarak yang telah ditempuh anak tersebut saat berlari mengelilingi taman adalah  … m.

  1. 110

  2. 440

  3. 132

  4. 760

  1. Banyaknya sisi, rusuk, dan titik sudut berturut-turut dari prisma segi lima adalah …

  1. 7, 10, dan 15

  2. 7, 8, dan 14

  3. 7, 14, dan 10

  4. 7, 15, dan 10

  1. Seorang anak mempunyai 4 tabung yang sama besarnya. Banyaknya sisi ke 4 tabung anak tersebut adalah  …

  1. 12

  2. 9

  3. 6

  4. 3

  1. Perhatikan gambar berikut!





Gambar di atas adalah gambar bangun ruang … 

  1. prisma segitiga

  2. limas segitiga

  3. prisma segi empat

  4. limas segi empat

  1. Perhatikan gambar berikut!








Luas permukaan bangun ruang di atas adalah  …cm2

  1. 390

  2. 456

  3. 480

  4. 528

  1. Luas permukaan tabung di bawah adalah  … cm2






  1. 1.884

  2. 2.512

  3. 2.826

  4. 3.140

  1. Luas permukaan gambar bangun ruang di bawah adalah …cm2Contoh Soal Limas: Volume dan Luas Permukaan Limas - Cilacap Klik






  1. 620

  2. 520

  3. 460

  4. 360

  1. Perhatikan gambar berikut!








Volume bangun ruang di atas adalah …  cm3

  1. 190

  2. 200 

  3. 205

  4. 210

  1. Sebuah tabung dengan luas alas 314 cm2 dan volume 6.280 cm3. Tinggi tabung tersebut adalah  …cm

  1. 10

  2. 20

  3. 30

  4. 40

  1. Rahmad memiliki 3 bola. Masing-masing bola berdiameter 28 cm. jika Rahmad menghitung sisi ketiga bola tersebut, maka sisi ketiga bola tersebut ada … .

  1. 1

  2. 3

  3. 6

  4. 9


  1. Volume bangun ruang gabungan kubus dan balok di bawah adalah  ….cm3.









  1. 2.572

  2. 4.875

  3. 5.044

  4. 7.072

  1. Data berat badan (kg) siswa kelas VI adalah sebagai berikut.

32, 34, 34, 33, 34, 33, 32, 35, 34, 35, 

33, 34, 34, 32, 33, 34, 32, 33, 33, 34

Modus daftar nilai di atas adalah ….

  1. 32

  2. 33

  3. 34

  4. 35

  1. Data nilai ulangan matematika sekelompok siswa sebagai berikut :

Nilai

60

70

80

90

100

Banyak Siswa

2

6

2

8

2

Banyak anak yang mendapatkan nilai lebih tinggi dari rata rata nilai mereka adalah … anak

  1. 8

  2. 10

  3. 12

  4. 14

  1. Perhatikan diagram batang berikut!









Modus data pada diagram di atas adalah  …

  1. 6

  2. 7

  3. 8

  4. 9

  1. Data hasil ulangan matematika sekelompok anak sebagai berikut :

60, 50, 70, 100, 80, 50, 70, 60, 80, 70, 100, 90 

Median dari data di atas adalah …

  1. 60

  2. 70

  3. 80

  4. 90

  1. Data tinggi badan beberapa siswa kelas VI (cm) adalah:

 130, 136, 138, 150, 142, 130, 150, 130, 130, 154

Rata-rata hasil tinggi badan mereka adalah  …

  1. 130

  2. 139

  3. 142

  4. 154

  1. Data nilai ulangan matematika kelas VI sebagai berikut :

Nilai

60

70

80

90

100

Banyak Siswa

6

4

10

2

3


Rata-rata nilai ulangan matematika sekelompok siswa tersebut adalah . . . .

  1. 76,8

  2. 77,4

  3. 77,8

  4. 80,2


  1. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini pada LJUM yang tersedia dangan jawaban yang benar!


  1. -10 + 8 x 5 = ...       

  2.                                              Hitung luas permukaan bangun disamping!



  1. Perhatikan tabel dibawah ini!

Pekerjaan Orang Tua

Jumlah

Petani

25

Guru

8

Penjahit

4

Buruh

10

Polisi

3


Dari tabel diatas, berapa prosen jumlah pekerjaan orang tua sebagai petani? 




















Tidak ada komentar:

Posting Komentar

MATERI

SILSILAH KELUARGA RAJA DEMAK BINTORO

  SILSILAH KELUARGA RAJA DEMAK BINTORO Raden Patah, Adipati Demak Bintoro bertahta di Kraton Glagah Wangi dengan gelar : " Syah Alam A...